Bandar Bola Cileungsi – Manchester United saat ini tengah mematangkan rencana besar menjelang musim baru. Setan Merah sedang bersiap untuk menjalani tur pramusim ke Skandinavia, yang akan menjadi lawatan perdana mereka ke kawasan tersebut dalam hampir tiga dekade terakhir. Menurut dari sejumlah sumber internal klub, United telah menyusun agenda laga uji coba di dua kota utama, yaitu Helsinki (Finlandia) dan Gothenburg (Swedia). Tur ini juga memiliki potensi menjadi panggung debut bagi pelatih kepala baru Manchester United, meski pembahasan final masih terung berlangsung.
Rencana ini disebut cukup “tidak biasa” mengingat kalender sepak bola dunia tahun ini yang di pengaruhi oleh Piala Dunia 2026 di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko. Final turnamen tersebut dijadwalkan berlangsung pada 19 Juli, yang menjadi final Piala Dunia paling akhir sejak edisi 1966, dan ikut turut mempengaruhi penyesuaian pramusim klub-klub elite Eropa.
Manchester United sebelumnya rutin menggelar tur pramusimdi Amerika Serikat dalam tiga musim terakhir. Akan tetapi, dengan AS yang menjadi salah satu tuan rumah Piala Dunia, klub menilai sulit untuk kembali melakukan tur ke negara tersebut untuk keempat kalinya secara beruntun. Situasi inilah yang mendorong United untuk melirik Skandinavia sebagai alternatif utama.
Wilayah Skandinavia dikenal sebagai salah satu basis pendukung yang terbesar Manchester United di luar Inggris dan Irlandia. Daftar Bola Dalam beberapa tahun terakhir, klub yang kerap menyisipkan laga pramusim di Norwegia dan Swedia guna menyapa langsung para penggemarnya di sana. Secara historis, United bukanlah nama asing di kawasan tersebut, dan mereka terakhir kali bermain di Helsinki pada 1965 saat menghadapi HJK Helsinki dalam ajang Piala Champions Eropa.
Sementara Gothenburg menyimpan memori pahit, setelah wakil Swedia menyingkirkan United dari Liga Champions pada tahun 1994. Biarpun begitu, kota ini juga menjadi lokasi laga persahabatan melawan Barcelona pada tahun 2012 dan Galatasaray pada tahun 2016 silam. Meskipun memiliki basis penggemar besar, tur Skandinavia sempat jarang dilakukan secara penuh dalam satu pramusim. Salah satu kendalanya adlaah kapasitas stadion yang relatif kecil, sehingga membatasi potensi penjualan tiket.
Sejak tahun 2016, Manchester United tercatat lima kali bermain di Norwegia dan dua kali di Swedia, dengan mayoritas laga di gelar di Ullevall Stadium, Oslo, serta satu pertandingan di Lerkendal Stadium, Trondheim. Pada musim lalu, Manchester United membuka pramusim dengan hasil imbang tanpa gol melawan Leeds United di Stockholm. Akan tetapi tur terstruktur ke Skandinavia terakhir kali dilakukan pada tahun 1988, yang juga bertepatan dengan tahun Piala Dunia.
Bandar Bola Selatan Yang menariknya, tur pada tahun 1988 tersebut justru menjadi awal dari musim paling bersejarah dalam perjalanan klub. Di bawah arahan Sir Alex Ferguson, United menjalani laga pramusim melawan Valerenga, Brondby, dan Brann setelah Piala Dunia Prancis berakhir, sebelum akhirnya menutup musim dengan treble winner legendaris, dan kini hampir 30 tahun berselang, Manchester United berharap Skandinavia yang kembali menjadi saksi awal kebangkitan mereka menuju era yang baru. ( SP )


