Bandar Bola Telaga – Kiper Timnas Argentina, Emiliano Martinez telah melakukan aksi yang cukup unik pada parade juara Piala Dunia 2022. Dimana sang kiper berusia 30 tahun tersebut kedapatan menggendong boneka yang bagian wajahnya ditutupi dengan foto Kylian Mbappe. Baru saja Argentina berhasil merebut mahkota juara dunia, La Celeste berhasil meraih gelar Piala Dunia 2022 yang dimainkan di Qatar. Pada laga final, setelah imbang 3-3, Argentina berhasil menang melalui babak adu penalti atas Prancis.
Kini Argentina berhasil meraih gelar juara Piala Dunia 2022 yang ketiga, dimana terakhir kali Argentina menjadi juara pada tahun 1986, pada era Diego Maradona. Dan kini akhirnya Argentina berhasil kembali meraih gelar juara Piala Dunia bersama dengan Lionel Messi dkk. Perayaan besar-besaran pun di gelar di pusat kota Buenos Aires. Jutaan warga Argentina menyambut kedatangan pahlawan sepak bola mereka.
Para Daftar Bola pemain Argentina melakukan pawai di Plaza de Mayo, Buenos Aires. Lionel Messi menjadi sentral parayaan tersebut, La Pulga memeluk erat trofi Piala Dunia 2022 yang baru saja diraih, akan tetapi perhatian tidak sepenuhnya tertuju pada Messi. Sebuah momen mendapatkan perhatian lebih ketika Emiliano Martinez menggendong boneka, dimana Martinez berada di atas bus terbuka tepatnya di samping Messi. Ia tidak mengenakan baju pada momen tersebut.
Sekilas itu adalah momen biasa didalam sebuah parade juara, akan tetapi boneka yang digendong oleh Martinez membuatnya tidak bisa. Dimana boneka tersebut ditutupi wajanya dengan foto Kylian Mbappe, tepat pada bagian wajahnya. Martinez seolah-olah menggendong bayi Mbappe, dimana pemain yang telah dikalahkan oleh Argentina pada laga final. Dengan aksi Martinez tersebut tentu memicu perdebatan tersendiri di kalangan fans, terutama di media sosial.
Bandar Bola Profesional, Kylian Mbappe juga mendapatkan perhatian ekstra usai final Piala Dunia 2022, karena sebelum Piala Dunia 2022 dimulai, Mbappe sempat menyebut kualitas sepak bola di Amerika Selatan tidak lebih baik jika dibanding di Eropa. Martinez telah menjadi salah satu pihak yang kemudian bereaksi atas komentar tersebut. Pada perayaan juara di ruang ganti Timnas Argentina, Martinez memimpin sesi “minute of silece” yang secara khusus ditunjukan kepada Mbappe. Padahal setelah laga selesai, Martinez adalah salah satu pemain yang memeluk dan menguatkan Mbappe. (SP)


