DAFTAR BANDARBOLA – Kabar Tottenham Hotspur kini telah resmi medapatkan Yves Bissouma pemain berasal dari Brighton. Dan sekarang manajer Antonio Conte sudah mempunyai dua raja tekel yang berada pada posisi pemain gelandang di Liga Inggris.
Kedatangan Yves Bissouma diumumkan oleh Tottenham Hotspur pada hari, Jumat malam tepatnya tanggal 17 Juni 2022. Yves telah diikat kontrak selama empat tahun oleh Tottenham Hotspur hingga tahun 2026.
Tottenham Hotspur telah mengeluarkan uang sebesar 25 juta Pounds setara 453 miliar demi mendapatkan Yves, sebelumnya di kabarkan bahwa Yves sebenarnya diincar oleh beberapa klub lain seperti Arsenal, akan tetapi Tottenham berhasil merebutnya dengan tawaran tersebut.
Yves Bissouma merupakan salah satu pemain gelandang tengah yang masih berusia 25 tahun, dan pemain tersebut telah dikenal dengan performa menyerang dan bertahan yang kuat hingga susah untuk dilewati. Pada musim lalu, Yves Bissouma masuk kedalam daftar pemain gelandang dengan tekel terbanyak pada Liga Inggris, dan dia berada tepat pada posisi kelima dengan total tekel 299 kali.
Dan bisa kita simpulkan kalau Antonio Conte telah mempunyai dua raja tekel Liga Inggris di timnya dari posisi pemain gelandang, Dan satu pemain lagi bernama Pierre-Emile Hojbjerg yang sudah melakukan 256 total tekel. Akankah ada perbincangan yang lebih oleh Tottenham Hotspur? (SP)

