Kabar nya De Gea kemungkinan besar akan absen untuk membela spanyol pada piala dunia 2022 pada November yang mendatang.
De Gea terakhir kali tampil untuk membela Spanyol pada bulan Oktober tahun 2020, saat di kalah kan oleh Ukraina dengan skor akhir 0-1.
Mulai pada saat itu dia selalu menjadi pemain cadangan asal setiap di dapati panggilan negara dari pelatih Luis Enrique. Namun pada saat memasuki tahun 2022, De Gea mulai di singkirkan dari squad Spanyol.
Dan pada saat jeda internasional di bulan maret, nama nya tidak tercantum. Dan saat itu pula La Furia Roja sedang menjalani pertandingan empat laga UEFA Nation League pada bulan ini. Dalam suatu kesempatan Enrique bahkan telah memberi sinyal bahwa dia sudah menemukan tiga pemain sebagai seorang kiper yang sesuai dengan skema permainannya yang kemungkinan akan di bawa ke Qatar, mereka adalah Unai Simon, Robert Sanchez, dan David Raya.
Enrique mengatakan, “Saya ingin memiliki penjaga gawang yang bisa menjadi starter, dan saya berfikir sudah memilikinya.”
Tentu saja pernyataan yang di atas sangat jelas membuat De Gea menjadi sangat terpojok.
DAFTAR SLOT mengatakan bahwa De Gea absen pada piala dunia itu kemungkinan akan menjadi mimpi yang sangat buruk baginya, juga di kabarkan di berita bahwa MU bisa saja mendapatkan keuntungan dari sini. hal ini mungkin menyangkut pada jadwal pertandingan turnamen yang akan berlangsung di akhir tahun nanti.
ada juga kiper-kiper utama di tim Rival yang akan berangkat menuju Qatar untuk membela timnas nya masing-masing seperti Ederson (Manchester City) Edouard Mendy (Chelsea), Alisson (Liverpool), Hugo Lloris (Tottenham Hotspur), Aaron Ramsdale (Arsenal), dan juga Jordan Pickford (Everton). Dan mungkin saja sepulang dari sana, mereka akan butuh waktu untuk mengembalikan stamina dan performa mereka di tengah jadwal yang padat itu. dan mungkin saja tim dari pesaing MU pun juga bisa terkena masalah jika mereka cedera atau lambat dalam pemulihan kondisi.
Sedangkan di sisi lain selama jeda kompetisi, De Gea bisa menjaga kebugaran bersama pemain MU lainnya. Dan para pemain terbaik pada MU di musim lalu juga nantinya akan melanjutkan musim depan dengan kondisi yang lebih segar dan dengan performa yang lebih baik. (SP)

