Klub Raksasa Italia Inter Milan dikabarkan telah mengajukan penawaran untuk mendapatkan gelandang sayap asal Belanda, Arjen Robben yang kini bermain untuk klub Bayern Munich. Klub yang telah memiliki pemain pemain bintang seperti Zlatan Ibrahimovic dan juga Robinho itu belum benerhenti untuk mendapatkan pemain pemain bintang dunia lainnya.
Milan dikabarkan telah memberikan penawaran sebesar 15,6 juta euro untuk pemain asal Belanda itu menurut media dari surat kabar Italia. Allegri mengungkapkan bahwa lub AC Milan akan melakukan beberapa pembelian pada bursa transfer musim ini dan jika Robben menginginkan untuk hengkang dari Bayern Munich, Milan akan siap untuk membawa pemain sayap itu.
Inter Milan memang menyatakan bahwa klub mereka membutuhkan seorang penyerang dari sayap dan Robben merupakan salah satu pemain yang berada dalam daftar incaran paling atas di bursa transfer kali ini. Inter Milan masih menunggu keputusan dari Arjen Robben.
Wesley Sneijder yang juga berkebangsaan Belanda itu mengajak rekan pemain gelandangnya di tim nasional Belanda itu untuk bergabung dengan Inter Milan. Sneijder mengungkapkan bahwa Robben tidak pantas mendapatkan makian dan kritikan di Bayern Munich yang telah menjadi salah seorang pemain kunci untuk keberhasil klub Jerman itu. Cemoohan dan kritikan tersebut dilontarkan oleh penonton pertandingan antara Belanda melawan Bayern Munich.
Sneijder berharap Robben segera meninggalkan klub Jerman itu dan bergabung dengan Inter Milan yang telah siap untuk membuka pintu mereka kepada pemain sayap Belanda itu.

