Cameron Jerome yang dibeli oleh Stoke City dengan nilai transfer sebesar £4 juta dari Tottenham Hotspurs menjadi pemain tambahan untuk skuad Stoke City. Pemain berusia 25 tahun itu menyatakan bahwa dirinya dapat melihat ambisi dari Manajer Stoke City untuk meraih trofi.
Hal tersebut ditunjukkan dengan pembelian pemain striker Inggris Peter Crouch dan didukung oleh Cameron Jerome. Mantan pemain Tottenham itu juga menyatakan bahwa dirinya senang berada di Stoke dan merasa hormat bisa menjadi bagian dari skuad Stoke City.
Hal terpenting menurut Jerome adalah segera bermain di liga Inggris namun faktor kunci lainnya adalah bermain dalam liga Inggris merupakan pengalaman baru bagi diri saya. Kamu membutuhkan tiga atau empat pemain top pada level seperti ini terutama untuk pertandingan pertandingan penting. Saya yakin ada banyak kesempatan bagi saya dan ini merupakan keputusan saya untuk menjalaninya semaksimal mungkin.
Jerome percaya bahwa dirinya memiliki kemampuan untuk membawa Stoke City menjadi klub yang lebih bagus setelah sebelumnya mengalami cedera dan harus diistirahatkan. Jerome sejauh ini belum mendapatkan kesempatan untuk bermain di liga Inggris.

